Gunung Palung Orangutan Conservation Program
Tidak bisa disangkal, orangutan dan hutan memiliki peranan penting bagi kehidupan. Orangutan sebagai petani hutan (penyebar benih) dan hutan sebagai sumber hidup bagi sebagian besar kehidupan. Hutan sebagai rumah sekaligus sumber hidup bagi orangutan dan manusia. Bayangkan, apa jadinya jika orangutan dan hutan tak… Continue Reading “Ternyata Ini Peranan Penting Orangutan dan Hutan Bagi Kehidupan”
Agar bisa bersua (berjumpa) dengan burung ruai bukan perkara mudah, tidak semua orang bisa langsung berjumpa dengan burung ini. Perjumpaannya dengan burung ruai ini memerlukan kesabaran yang luar biasa, membutuhkan waktu yang lama untuk bisa mendapatkan rekaman video dan foto di Taman Nasional Gunung Palung (TANAGUPA).… Continue Reading “Bersua dengan Burung Ruai di Taman Nasional Gunung Palung (TANAGUPA)”
Tumbuhan Liana. Foto : Yayasan Palung
Tahukah kalian? Di Stasiun Riset Cabang Panti (SRCP), Taman Nasional Gunung Palung (TANAGUPA) ada jenis tumbuhan yang sangat unik dan menjadi sumber pakan orangutan. Ada banyak jenis-jenis pohon pakan orangutan, satu diantaranya adalah jenis kayu malam. Pohon ini sangat unik, karena berbuah pada batangnya.… Continue Reading “Ini Jenis Tumbuhan yang Unik dan Menjadi Pakan Orangutan”
Perkenalkan nama saya Sari Ulandari, pada 17 November 2020 lalu, saya pergi ke Stasiun Riset Cabang Panti (SRCP) Taman Nasional Gunung Palung (TANAGUPA) untuk melakukan penelitian. Dibutuhkan waktu kurang lebih 5 jam perjalanan dengan berjalan kaki untuk sampai ke Stasiun Cabang Panti. Saya merupakan… Continue Reading “Sekilas Cerita Menarik Saat Melakukan Penelitian di Stasiun Riset Cabang Panti”